Apa sih microdermabrasi?
Microdermabrasi adalah teknik kosmetika terkini dengan hasil yang sangat maksimal di kulit. Teknik ini berguna untuk memperbaiki atau lebih tepatnya memperbaharui lapisan atas epidermis guna menghasilkan permukaan kulit baru yang lebih muda, berkilau, dan sehat.
Microdermabrasi juga dapat digunakan untuk
- Membersihkan pori-pori kulit dan mengurangi kadar minyak/lemak pada permukaan kulit (melalui cara membuka pori-pori)
- Menghilangkan sumbatan dan kotoran pada kulit wajah
- Mengurangi/menetralkan sebum/lemak pada kulit
- Menghasilkan warna yang cerah merona pada kulit (salah satu ciri kulit sehat)
- Melembutkan kulit
- Mengecilkan pori-pori
- Mengencangkan kulit
Lakukan sendiri perawatan microdermabrasi profesional dalam dua langkah di rumah. Caranya?
- Resurfacing Polish
Mengandung kristal aluminium oxide yang digunakan oleh para dermatolog untuk memperbaiki dan memperbahaui lapisan atas epidermis. Hasilnya kulit akan menjadi sangat halus. Dua kali seminggu, pada sore hari. - Perfecting Serum
Agar tahap 1 dapat bekerja dengan baik di kulit dan memaksimalkan pengelupasan alami kulit, gunakan serum yang berfungsi melembabkan secara intensif dan menjadikan kulit terlihat lebih sehat berkilau. Gunakan setiap malam.
DermoProfessional Microdermabrasion Kit
Harga
SEKARANG hingga 30 Maret diskon 40%
dapatkan dengan harga rp149.000,-